INFO PENTING !!!

Kamis, 04 April 2013

Contoh Usaha Kecil

Contoh Usaha Kecil

Contoh Usaha Kecil

Menurut saya memulai sebuah usaha dengan modal yang kecil itu nggak ada masalah. Justru kalau bisa, meskipun anda punya modal yang besar tetapi kalau anda tergolong seseorang yang masih pemula dalam dunia bisnis, anda wajib mengawali bisnis anda dengan memilih bisnis/ usaha yang membutuhkan modal kecil. Hal ini sangat penting, karena anda butuh belajar dulu tentang dasar-dasar berwirausaha. Setelah anda falam terntang seluk beluk usaha maka anda bisa mengembangkan usaha tersebut atau beralih ke jenis usaha yang lain yang lebih besar. Untuk memulainya anda bisa mencari informasi tentang beberapa contoh usaha, baik itu di media cetak, televisi maupun internet.
 

Contoh Usaha Kecil


Bagi seorang pemula memang sangat direkomendasikan memulai usaha dari skala kecil dulu, meskipun secara permodalan dia mampu mendirikan usaha besar. Berikut akan saya paparkan beberapa contoh usaha kecil yang cukup menarik yang mungkin bisa anda coba untuk memulai langkah awal anda memasuki dunia wirausaha :
  • Jual bunga plastic
  • Jual boneka
  • Jual mur baut
  • Jual bahan kimia
  • Jual alat sex
  • Jual mainan anak
  • Jual alat sulap
  • Jual kaca
  • Jual alat salon
  • Jual peralatan gunung
  • Jual parcel
  • Jual tanaman hias
  • Jual ikan hias
  • Jual tas sekolah
  • Jasa laundry
  • Jasa pembuatan website
  • Jasa fotografi
  • Jasa service kulkas/AC
  • Jasa agen baby sitter dan pembantu
  • Jasa bengkel/reparasi motor
  • Jasa biro iklan media cetak
  • Jasa antar jemput anak sekolah atau karyawan
  • Jasa organizer ulang tahun, pernikahan, dll.
  • Jasa cuci karpet dan sofa
  • Jasa design logo perusahaan
  • Jasa kebersihan rumah/gedung
  • Jasa reparasi elektronik
  • Industri pembuatan kripik tempe,kripik singkong, kripik bayam, dll
  • Industri sambel kacang/pecel
  • Industri susu kedelai
  • Industri yoghurt
  • Jual bubur ayam
  • Jual beli barang bekas
  • Jual produk-produk islami di pasar jum’atan
  • Usaha budidaya lele, jangkrik, dll
  • Dan lain-lain, masih banyak contoh usaha yang anda bisa jumpai disekeliling kita.
Pastikan usaha yang anda pilih cocok bagi anda, pilih jenis usaha yang tepat dan yang sekiranya bisa bertahan lama. Kerja keras dan berani mengambil resiko merupakan faktor penting dalam menunjang keberhasilan anda dalam dunia wirausaha. Carilah informasi yang lebih lengkap tentang contoh usaha kecil dibeberapa media termasuk di internet agar anda memiliki pandangan yang jelas untuk menentukan usaha mana yang akan anda terjuni. Tunjukan keberanian anda dan buktikan bahwa anda pun bisa berhasil. Salam sukses !!


Terima kasih sudah mengunjungi website ini dan sudah membaca artikel…Contoh Usaha Kecil